Muara Enim, Khatulistiwa news (08/09) -Dalam rangka solidaritas Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) kabupaten Muara Enim membagikan sembako ke desa Tanjung Raya kecamatan Semendo Darat Tengah SDT kabupaten Muara Enim Jum'at (08/09)
Hermidi ketua DPC PPWI kabupaten Muara Enim bersama anggotanya ,prihatin dengan musibah desa Tanjung Raya ,kecamatan Semendo Darat Tengah ,yang telah terjadi kebakaran pada Minggu yang lalu ,sehingga menghanguskan Tujuh rumah warga desa Tanjung Raya .
Bantuan di berikan beberapa kotak baju anak anak ,baju orang dewasa ,baju muslim ,beberapa kotak mie ,makanan ,juga berapa dus air minum kemasa yang.akan diserahkan ke kepala desa Tanjung Raya bapak Afrizal.
Hermidi mengatakan bantuan ini jangan di pandang nilainya tapi keikhlasan dalam hati yg dalam perihatin atas menimpa musibah warga desa Tanjung Raya ini 'ujarnya .
Kami mendoakan semoga warga yg kena musibah rumah cepat di bantu ,oleh pemerintah atau perusahan nantinya dan semoga warga yg kena musibah sabar dalam menghadapi cobaan ini ,'tutupnya .(Redaksi)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar