BERITA TERKINI

DPC JPKP Benakat Bagikan Masker di 5 Desa.Lingkup Kecamatan Benakat




Muara Enim, Khatulistiwanews.com.
Organisasi Kemanusiaan dan Sosial DPC JPKP Kecamatan Benakat Kabupaten.Muara Enim melakukan kegiatan bagi bagi masker kerumah rumah warga di 5 Desa dalam  Kecamatan.Benakat sebagai bentuk kepedulian penanggulangan Covid 19 dengan mematuhi protokoler kesehatan.


Ketua DPC JPKP Kecamatan.Benakat Mayorlan  didampingi Baitulham AS Mengatakan, kami keluarga besar DPC JPKP Benakat membagikan masker sebagai upaya pencegahan Covid 19 membantu pemerintah agar masyarakat yang akan melakukan kegiatan  keluar rumah harus memakai masker,

Karena serangan covid 19 tidak mengetahui siapa yang sakit dan siapa yang sehat, jadi kita wajib berupaya melindungi diri dengan memakai alat perlindungan masker ini.urainya disela-sela pembagian masker. ,(26/4/2020)

Disamping itu juga kami  berharap kepada pak Kades dan pak Camat jangan merasa risih dengan kehadiran kami, karena kami bergerak dibidang kemanusiaan dan sosial masyarakat,tetmaduk pula  pembangunan pemerintah.

Lanjutnya, Kami bekerja membantu, mendampingi, melayani, dan melaporkan agar bantuan dan pembangunan tepat sasaran. Dan kami juga bisa melaporkan dugaan korupsi langsung ke pusat  Sesuai dengan AD/ART JPKP.

Ketua Umum DPP JPKP Pusat Jakarta Maret Samuel Sueken dimana Pembina JPKP yakni Presiden RI Ir.H.Jokowi dan Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko, kami adalah mata dan telinga dari Presiden RI Ir.H.Jokowi.

Saya harapkan Camat dan Kades harus sinergis dengan kami pengurus DPC JPKP Kecamatan.Benakat baik dalam pengolahan anggaran ADD /DD didesa benar benar dikerjakan untuk desa, dan jangan mengucilkan kami sehingga nantinya akan timbul gesekan negatif. "Pungkasnya. (Zoel).

Khatulistiwa News Designed by Templateism.com Copyright © 2014

Gambar tema oleh Bim. Diberdayakan oleh Blogger.